Staf Pembina

Staf pembina Komunitas Diosesan Seminari Pineleng terdiri dari para pastor yang tinggal bersama para frater. Mereka menjadi pendamping bagi para frater dalam bidang pembinaan intelektual, rohani, pastoral dan kepribadian